Kapolresta Barelang Pimpin Tim Polresta Barelang FC Bantai Ditreskrimsus 4-2
Batam penajurnal.id //- Kapolresta Barelang Kombes Pol Nugroho Tri N, SH, SIK, MH Mengikuti Pertandingan Sepak Bola Kapolda Kepri Cup Tahun 2022 Dalam Rangka Hut Bhayangkara ke- 76, bertempat di Stadion Citra Mas, Kabil Kec. Nongsa Kota Batam. Kamis (23/06/2022) Sekira Pukul 06.30 Wib.
Kegiatan Pertandingan Sepak Bola ini di Hadiri oleh PJU Polda Kepri, Kapolresta Barelang Kombes Pol Nugroho Tri N, SH, SIK, MH, Wakapolresta Barelang AKBP Junoto, SIK, PJU Polresta Barelang, Panitia Penyelenggara dan Peserta Kompetisi Sepak Bola Kapolda Cup Tahun 2022.
“Dalam Pertandingan Babak 16 Besar Tim Polresta Barelang Vs Dit Reskrimsus di babak pertama Tim Polresta Barelang berhasil mencetak 1 Gol yang di cetak oleh Rahmat dengan nomor punggung 30, dengan hasil Polresta Barelang Vs Dit Reskrimsus dengan skor 1- 0.
Kemudian pada babak kedua Tim Polresta Barelang berhasil mencetak 3 Gol, 2 Gol di cetak oleh Anjas dengan nomor punggung 11 dan 1 Gol di cetak oleh Rahmat dengan nomor punggung 30 sehingga skor akhir pertandingan polresta barelang vs ditreskrimsus unggul dengan skor 4-2.
Pada saat pertandingan berlangsung dipimpin oleh Wasit Abdul Rozak, Asisten Wasit 1 Edi Sutomo, Asisten Wasit 2 Andris dan Kompol Yudha Surya Wardana S.I.P, M.Si (Kapolsek Sekupang) menjadi Kapten Kesebelasan Tim Polresta Barelang.
Kapolresta Barelang Kombes Pol Nugroho Tri N, SH, SIK, MH mengatakan Pertandingan Sepak Bola dilaksanakan dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara Ke-76, Hal ini bukan masalah menang atau kalahnya tetapi untuk lebih bersinergi antara personil dan sebagai ajang untuk bersilaturahmi dan untuk memeriahkan Hari Bhayangkara ke-76. Selamat bertanding dan menjunjung Tinggi sportivitas.
“Namun meskipun ajang silaturahmi, jangan lupa kalau ini adalah kompetisi. Kalah menang dalam pertandingan sudah biasa tapi harga diri paling utama Jadi mari sama-sama berusaha untuk mendapatkan hasil yang terbaik demi kesatuan Polresta Barelang yang kita Banggakan. Ungkap Kapolresta Barelang Kombes Pol Nugroho Tri N, SH, SIK, MH.
Redaksi.
Follow & Subscribe
BERITA POPULER
-
Tegas Berantas Narkoba, Bea Cukai Batam bersama Satres Narkoba Polresta Barelang berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkotika di Ter...
-
Bea Cukai Batam sebagai garda terdepan dalam melindungi Indonesia dari masuknya barang-barang ilegal, kembali memperkuat pengawasan dengan m...
-
Sespimti Polri Dik Reg-34 T.A 2025 Gel I melaksanakan kegiatan Bakti Sosial yang bertempat di Mako Polsek Nongsa, Polresta Barelang, Kota B...
-
Kepala Staf Kodim (Kasdim) 0315/Tanjungpinang Letkol Inf Moch. Denny Nurcahyono, SH., M.Han mengikuti rapat koordinasi teknis (rakornis) pro...
-
Kapolresta Barelang Kombes Pol Zaenal Arifin, S.I.K. menggelar doorstop press conference terkait pengungkapan kasus tindak pidana penggelapa...
-
Sehubungan dengan berita yang telah dimuat pada laman media dengan judul berita “Warga Batam Keluhkan Sikap Oknum Petugas Bea Cukai, Saat ...
-
Dalam rangka mempererat hubungan kemitraan antara kepolisian dan masyarakat, khususnya dengan organisasi kemasyarakatan (Ormas), Polresta B...
-
Bea Cukai Batam mengadakan Audiensi terkait antisipasi dampak dari penerapan tarif resiprokal Amerika Serikat. Kegiatan ini dilaksanakan...
-
Polres Bintan Polda Kepulauan Riau menyalurkan bantuan sosial berbentuk sembako kepada warga yang terdampak musibah angin kencang di bebera...
-
Batam penajurnal.id -// selama bergulirnya kasus pembunuhan brigadir novriyansah yosua hutabarat oleh Sambo cs di persidangan,pada saat...
No comments:
Post a Comment