Kapolsek Bayan Sebar Brosur Prokes dan Sosialisasi Kampung Sehat 2
PENAJURNAL.COM LOMBOK--Polsek Bayan terus melakukan aksi pencegahan penyebaran virus Covid-19 di wilayah hukum Polres Lombok Utara. Kegiatan pencegahan dilakukan dengan melakukan aksi menyebar brosur pencegahan Covid-19. Hal itu pun dilakukan sebagai pengingat agar masyarakat khususnya di Kecamatan Bayan. Kapolsek dan jajarannya selalu ingatkan akan protokol kesehatan, pasalnya keselamatan masyarakat hukum yang tertinggi saat ini, (4/3/20211).
Hal ini pun disampaikan oleh Kapolres Lombok Utara AKBP Feri Jaya Satriansyh, SH., melalui Kapolsek Bayan IPTU Sugi Jaya, SH., terkait dengan masifnya penyebaran virus Covid -19 Polsek Bayan melaksanakan imbauan prokes, guna menekan perkembangan positif kasus Covid -19 di wilayah hukum Polres Lombok Utara.
Selain memberikan masker secara gratis, pihaknya juga melaksanakan sebar brosur yang bertuliskan 'ayo pakai masker cegah penyebaran Covid-19' kepada para warga masyarakat Kecamatan Bayan.
Lanjut Kapolsek Bayan, kami memberikan imbauan kepada warga masyarakat untuk tetap mematuhi prokes dan melaksanakan 5M guna mencegah penyebaran covid 19, serta membagikan brosur Sosialisasi Kampung Sehat 2 di wilayah Kecamatan Bayan, terang Kapolsek Bayan IPTU Sugi Jaya, SH.,(cahyadi)
Follow & Subscribe
BERITA POPULER
-
peristiwa penganiayaan yang diduga dilakukan krew kmp lome terhadap penumpangnya sendiri belum menemukan titik penyelesaian, pasal mulai dar...
-
Ket Foto:crew KMP LOME paksa turun penumpang yang sudah memiliki tiket Mengkapan Penajurnal.id // Kisruh pelayanan penyeberangan di Pelab...
-
Batam penajurnal.id -// selama bergulirnya kasus pembunuhan brigadir novriyansah yosua hutabarat oleh Sambo cs di persidangan,pada saat...
-
ket foto:kondisi terkini di pelabuhan PT asdp Ferry Indonesia Telaga Punggur batam,banyak penumpang pejalan kaki tidak mendapatkan tiket pen...
-
Rusaknya tatanan kota disebabkan banyaknya proyek yang terkesan kebal hukum yang tidak memikirkan lingkungan berakibat fatal bagi masyarakat...
-
PENAJURNAL.COM , JAKARTA- Polri sangat memahami dan menghormati UU No. 40 Tahun 1999 tentang Pers, Polri juga menghargai dan menghormati bah...
-
Tidak hanya menjaga perbatasan negara, Bea Cukai Batam juga menegaskan peran pengawasan yang berkontribusi terhadap kelestarian lingkungan. ...
-
Rendang cempedak makanan khas Jambi khususnya Kabupaten Kerinci. (Foto: Dok. Facebook/Kt Homemade Sambal) JAMBI - Penajurnal.id | Masakan...
-
Menyongsong Era Penegakan Hukum Modern, Polresta Barelang Bahas Implementasi KUHP Nomor 1 Tahun 2023Polresta Barelang menggelar kegiatan Penyuluhan Hukum Penanganan Praperadilan dan KUHP Nomor 1 Tahun 2023 yang berlangsung di Aula Lantai II...
-
PENAJURNAL.COM LOMBOK-- Polsek Bayan terus melakukan aksi pencegahan penyebaran virus Covid-19 di wilayah hukum Polres Lombok Utara. Kegia...


No comments:
Post a Comment