KAPOLDA KEPRI DAMPINGI MENTERI PERHUBUNGAN TINJAU ARUS PENUMPANG LUAR NEGERI
PENAJURNAL.COM Batam - Pelabuhan Internasional Batam Center Kota Batam, menjadi salah satu titik arus penumpang dari luar negeri yang masuk ke wilayah Indonesia, para pekerja Migran Indonesia yang kembali ke tanah air pada hari ini langsung dilakukan Peninjauan Oleh Menteri perhubungan Ir. Budi Karya Sumadi dan didampingi oleh Kapolda Kepri Irjen Pol Dr. Arus Budiman, M.Si, Gubernur Provinsi Kepri, Danrem 033/WP, Walikota Batam, Pejabat Utama Polda Kepri dan Kapolresta Barelang. Sabtu (1/5/2021).
Dalam peninjauan tersebut Menteri Perhubungan Ir. Budi Karya Sumadi mengatakan Tim Pokja penanganan Covid - 19 di Wilayah Kepri sudah menjalankan tugasnya dengan baik terlihat dari kerjasama antar instansi yang terjalin.
"Dalam hal ini juga kita semua sudah sepakat akan menyediakan fasilitas bagi mereka yang memiliki kemampuan akan menggunakan pesawat dengan waktu dan tempat yang telah ditentukan dan disesuaikan, Untuk saudara kita yang ingin menggunakan kapal laut juga akan kita siapkan kapal yang bersubsidi dan untuk jenis kapalnya segera akan kita umumkan pada besok pagi". Ujar Menteri Perhubungan Ir. Budi Karya Sumadi.
Redaksi.
Follow & Subscribe
BERITA POPULER
-
Kapal Roro KMP Wira Loewisa milik PT Wira Jaya Loewisa Sandar perdana di pelabuhan telaga punggur batam Batam Penajurnal.id // Kabar Gembi...
-
peristiwa penganiayaan yang diduga dilakukan krew kmp lome terhadap penumpangnya sendiri belum menemukan titik penyelesaian, pasal mulai dar...
-
Batam penajurnal.id -// selama bergulirnya kasus pembunuhan brigadir novriyansah yosua hutabarat oleh Sambo cs di persidangan,pada saat...
-
Rusaknya tatanan kota disebabkan banyaknya proyek yang terkesan kebal hukum yang tidak memikirkan lingkungan berakibat fatal bagi masyarakat...
-
Ket Foto:crew KMP LOME paksa turun penumpang yang sudah memiliki tiket Mengkapan Penajurnal.id // Kisruh pelayanan penyeberangan di Pelab...
-
PENAJURNAL.COM Sumbawa Barat – Tim Opsnal Sat Resnarkoba Polres Sumbawa Barat mengamankan dua pemuda yang diduga memiliki narkoba jenis sabu...
-
Rendang cempedak makanan khas Jambi khususnya Kabupaten Kerinci. (Foto: Dok. Facebook/Kt Homemade Sambal) JAMBI - Penajurnal.id | Masakan...
-
Foto :kondisi lori bongkar barang logistik dipelabuhan sebelum melanjutkan perjalanan menuju tanjung pinang Batam penajurnal.id / ...
-
ket foto:kondisi terkini di pelabuhan PT asdp Ferry Indonesia Telaga Punggur batam,banyak penumpang pejalan kaki tidak mendapatkan tiket pen...
-
Tari lilin dari Minangkabau, Sumbar. (Foto: Istimewa) JAKARTA - Penajurnal.id | Terdapat banyak ragam jenis budaya tari tradisional yan...


No comments:
Post a Comment